Sunday, February 23, 2020

Serba-serbi Olahraga Rugby di SMKN 1 Musuk


Selamat berjumpa lagi di blog SMKN 1 Musuk. SMKN 1 Musuk kali ini kedatangan tamu dari Jepang dalam rangka sosialisasi olahraga rugby.
credit : @prui.jateng

Tamu tersebut adalah tim olah raga rugby dari Universitas Jepang. Tidak hanya datang 1 atau 2 orang. mereka datang sekitar 5 orang dan di sertai rekan dari @prui.jateng.


credit : @prui.jateng

Di Musuk Tim Rugby tersebut disambut hangat oleh keluarga besar SMKN 1 Musuk dan pimpinan daerah terkait.

 

credit : @prui.jateng

Tidak hanya bertamu mereka juga memberikan pelatihan cara bermain rugby kepada siswa siswi SMKN 1 Musuk di Lapangan Manggung secara langsung.

Dan berkat latihan sungguh-sungguh Siswa SMKN 1 Musuk dapat menunjukkan prestasi.


Source : http://rugbyindonesia.or.id

credit : @rkukouhou

cerita lengkap nya dapat di baca disini.


Mau tahu cara bermain Rugby?
Ayo gabung bersama SMKN 1 Musuk.....




user

Author & Editor

Ikuti info seputar SMK Negeri 1 Musuk Boyolali melalui portal smkn1musuk.blogspot.com.

0 comments:

Post a Comment